Senin, 22 Oktober 2012
Kekerasan Berdarah di Myanmar, 3 Tewas
Do you like this story?
TEMPO.CO, Yangon - Tiga orang tewas dalam sebuah bentrokan berdarah melibatkan umat muslim dan Budha di negara bagian Myanmar barat, Rakhine, Senin malam waktu setempat, 22 Oktober 2012.
"Selain menewaskan tiga orang, konflik ini menyebabkan 300 rumah di sejumlah desa ludes terbakar," jelas jaksa Rakhine kepada BBC, Senin.
Ini merupakan kekerasan serius pertam sejak Juni 2012 ketika pemerintah menyatakan kondisi darurat di Rakhine menyusul konflik mematikan antara dua komunitas masyarakat, muslim melawan Budha. Kekerasan di Rakhine tetap bertensi tinggi sejak bentrok berdarah itu.
Kekerasan pecah pada akhir Mei 2012 lalu saat beredar isu bahwa seorang gadis Budha diperkosa dan dibunuh oleh tiga lelaki muslim. Tak lama kemudian muncul bentrokan yang menewskan 10 muslim, kendati mereka tidak memiliki kaitan dengan insiden perkosaan. Setelah itu eskalasi kekerasan meluas.
Sejumlah saksi mata mengatakan kepada BBC, bentrokan berdarah terjadi di beberapa desa di kawasn Min Bya, Rakhine, Senin malam waktu setempat. Pada malam itu juga, jelas saksi mata, sejumlah rumah hangus dilalap api. "Tidak begitu jelas, apakah kerushan itu ada kaitannya dengan bentrokan antara muslim dengan rohingya di Rakhine beberapa waktu lalu," lapor BBC.
"Selain menewaskan tiga orang, konflik ini menyebabkan 300 rumah di sejumlah desa ludes terbakar," jelas jaksa Rakhine kepada BBC, Senin.
Ini merupakan kekerasan serius pertam sejak Juni 2012 ketika pemerintah menyatakan kondisi darurat di Rakhine menyusul konflik mematikan antara dua komunitas masyarakat, muslim melawan Budha. Kekerasan di Rakhine tetap bertensi tinggi sejak bentrok berdarah itu.
Kekerasan pecah pada akhir Mei 2012 lalu saat beredar isu bahwa seorang gadis Budha diperkosa dan dibunuh oleh tiga lelaki muslim. Tak lama kemudian muncul bentrokan yang menewskan 10 muslim, kendati mereka tidak memiliki kaitan dengan insiden perkosaan. Setelah itu eskalasi kekerasan meluas.
Sejumlah saksi mata mengatakan kepada BBC, bentrokan berdarah terjadi di beberapa desa di kawasn Min Bya, Rakhine, Senin malam waktu setempat. Pada malam itu juga, jelas saksi mata, sejumlah rumah hangus dilalap api. "Tidak begitu jelas, apakah kerushan itu ada kaitannya dengan bentrokan antara muslim dengan rohingya di Rakhine beberapa waktu lalu," lapor BBC.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Responses to “Kekerasan Berdarah di Myanmar, 3 Tewas”
Posting Komentar