Pages

Sabtu, 28 Januari 2012

Obat Sakit Gigi Tradisional

Obat sakit gigi tradisional -Pada jaman nenek moyang hingga saat ini, obat-obatan tradisional sangat membantu proses penyembuhan suatu penyakit. Sakit gigi juga bisa diobati dengan cara tradisional.


Sakit gigi akan sangat mengganggu segala aktivitas. Terlebih saat makan, betapa sakit gigi bila bersentuhan dengan benda lain dalam mulut. Banyak obat yang dapat meredakan rasa sakit gigi ini. Namun minum obat-obatan tersebut malah akan membuat kita kecanduan dan menurunkan kekebalan tubuh. Selain itu, terlalu sering mengkonsumsi obat juga tidak baik bagi kesehatan.


Ada solusi baik selain minum obat, yaitu dengan pengobatan tradisional. Obat tradisional ini juga sangat manjur bagi sakit gigi kita. Pengobatan yang alami tidak akan menimbulkan dampak buruk bagi kesehatan, karena bahan nya pun terbuat dari bahan alami. Dari bumbu dapur pun bisa dibuat obat.sakit gigi obat tradisional Obat Sakit Gigi Tradisional



Obat sakit gigi Tradisional



  • Es balok. Kompres gigi dengan es balok kecil. Beri pijatan perlahan. Karena pijatan tersebut akan memberikan rasa nyaman yang menyentuh sel-sel syaraf pusat. Dan rasa sakit pun akan cepat hilang dengan cara ini.

  • Bawang putih. Potong bawang putih sedikit dan taburi garam. Kunyah bawang pada daerah yang sakit. Maka sakit akan menghilang perlahan dan dapat memperkuat struktur tulang gigi.

  • Bawang merah. Selain bawang putih, bawang merah juga dapat meringankan sakit gigi. Karena bawang merah mengandung enzim yang dapat membunuh kuman jahat dalam mulut.

  • Jeruk nipis. Perasan jeruk nipis ini akan meredakan sakit gigi. Dengan cara memulaskan nya sesendok demi sesendok hingga habis.

  • Minyak cengkeh. Olesi gigi dengan minyak cengkeh yang dibantu kapas. Maka gigi akan terbebas dari rasa ngilu yang disebabkan sakit gigi.

  • Garam. Kandungan yodium yang ada pada garam mampu meringankan rasa ngilu pada gigi. Cara nya cukup dengan berkumur menggunakan larutan garam agar gigi menjadi nyaman.

0 Responses to “Obat Sakit Gigi Tradisional”

Posting Komentar

Blogger news

All Rights Reserved Made Sumitre | Blogger Template by Bloggermint